Berita Terbaru

Workshop Drafting KI STFI Oktober 2019

2019-10-26T10:58:40+07:00

Workshop drafting Kekayaan Intelektual sebagai implementasi hasil penelitian dosen dan mahasiswa yang merupakan agenda rutin SENTRA KI STFI tiap semester dilaksanakan pada hari Jumat 25 Oktober 2019 bertempat di ruang CBT gedung 2 STFI. Workshop drafting ke dua di tahun 2019 dilaksanakan secara mandiri oleh SENTRA KI dengan seluruh dosen STFI, target workshop ini adalah draf KI sebanyak 12 judul baik untuk paten sederhana, hak cipta, dan desain industri. Paten sederhana yang di ajukan seluruhnya merupakan hasil penelitian STFI yang berasal dari 5 kelompok keilmuan, hak cipta diajukan untuk aplikasi kefarmasian berbasis android, serta desain industri untuk pengembangan alat analisis dan [...]

Workshop Drafting KI STFI Oktober 20192019-10-26T10:58:40+07:00

Menuju Pusat Pengembangan Produk Kopi dengan Kelompok Tani Kopi Manglayang

2019-10-26T08:35:08+07:00

Pendidikan tinggi sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan memegang peran penting dalam kemajuan pembangunan bangsa, namun peran tersebut harus ditungjang dengan adanya kerjasama yang harmonis dan senergis dengan berbagai pihak. Konsep kerjasama ABGC atau academic-bussiness-goverment-community menjadi konsep yang harus diterjalin guna tercapainnya misi pengembangan ilmu sekaligus menjadi bagian dari pencapaian visi pembangunan bangsa. Melalui konsep kerjasama ini implementasi hasil pendidikan dan penelitian dapat menjadi suatu karya nyata yang berdayaguna. Mengusung visi menjadi perguruan tinggi acuan dalam pengembangan bahan alam Indonesia, STFI terus mengembangkan kerjasama dengan rekanan yang terkait erat dibidang ini. Bahan alam yang menjadi target pengembangan adalah bahan alam asli Indonesia, [...]

Menuju Pusat Pengembangan Produk Kopi dengan Kelompok Tani Kopi Manglayang2019-10-26T08:35:08+07:00

Apoteker Cilik – Bersama Apoteker Mengenali Obat Sejak Dini

2019-10-15T10:17:15+07:00

Dalam rangka memperingati World Pharmacist Day atau Hari Apoteker Sedunia yang jatuh setiap tanggal 25 September. Organisasi apoteker internasional Pharmaceutical Federation mengijinkan organisasi-organisasi apoteker se dunia untuk merayakannya hingga selama 3 bulan. Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) sebagai organisasi profesi apoteker di Indonesia menyelenggarakan memperingati momen ini dengan kegiatan edukasi kepada siswa SD yang dilakukan di seluruh Indonesia dengan kegiatan Apoteker Cilik. STFI ikut berperan dalam kegiatan ini bekerjasama dengan Puskesmas Ibrahim Adjie dan Pengurus Daerah IAI Jawa Barat Waktu Kegiatan : Jum`at, 11 Oktober 2019, pukul 08.00 – 11.00 Tempat : SD. Ign. Slamet Riyadi, jl. Gatot Subroto no. 221, BAndung [...]

Apoteker Cilik – Bersama Apoteker Mengenali Obat Sejak Dini2019-10-15T10:17:15+07:00

KUNJUNGAN INDUSTRI STFI TAHUN 2019

2019-09-16T17:41:08+07:00

Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia terus berkomitmen untuk menciptakan calon calon Farmasis yang terbaik bagi Bangsa yang nantinya diharapkan dapat berkontribusi langsung kepada masyarakat luas dalam ruang lingkup kefarmasian. Oleh karena itu, Program Studi Sarjana Farmasi Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia melalui Kelompok Keilmuan Farmasetika dan Bioteknologi terus melaksanakan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat untuk Mahasiswa sebagai bekal ilmu dikemudian hari. Setelah beberapa waktu lalu dilaksanakan program kuliah kerja nyata tematik bagi Mahasiswa angkatan 2016 sebagai bagian dari pembelajaran dalam bentuk pengabdian kepada Masyarakat, selanjutnya dilaksanakan program Kunjungan Industri untuk mahasiswa yang sama dengan dilaksanakan pada 5 Industri farmasi yang berada di Kota Bandung, diantaranya [...]

KUNJUNGAN INDUSTRI STFI TAHUN 20192019-09-16T17:41:08+07:00

MOU STFI dengan Geomatika University College Kuala Lumpur

2019-09-12T15:12:59+07:00

MOU STFI DENGAN GEOMATIKA UNIVERSITY COLLEGE - KUALA LUMPUR Pelaksanaan penandatangan MoU STFI dengan Geomatika University College - Kuala Lumpur, dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 12 Sptemebr 2019 bertempat di Kampus Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia MoU ini merupakan bentuk kerjasama antara STFI dengan Geomatika Univeristy College dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada Masyarakat Kerjasama ini juga merupakan jembatan untuk sharing dalam meningkatkan kualitas pendidikan, penelitian dan lulusan yang kompeten

MOU STFI dengan Geomatika University College Kuala Lumpur2019-09-12T15:12:59+07:00

Visitasi Lapangan Pengajuan PSPA STFI

2019-09-11T09:56:44+07:00

Visitasi Lapangan Pengajuan PSPA STFI Evaluasi lapangan sebagai tahap akhir proses pengajuan pembukaan Program Studi Profesi Apoteker (PSPA)” STFI telah dilaksanakan pada tanggal 6 – 7 September 2019 Tim evaluasi lapangan Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi yang terdiri dari : Arief Anang Sudradjad   –   Kasi Pengembang PT Program Vokasi I Ristekdikti Noffendri  – Sekretaris Jenderal Ikatan Apoteker Indonesia Rizky Abdullah  – Universitas Padjadjaran Abdul Rosid  – Staf Dir. Pengembang Kelembagaan PT Program Vokasi I Proses evaluasi kesiapan PSPA STFI meliputi aspek calon dosen tetap dan preseptor Praktek Kerja Profesi Apoteker [...]

Visitasi Lapangan Pengajuan PSPA STFI2019-09-11T09:56:44+07:00

Sidang Terbuka Senat STFI, Studium Generale, Pertemuan Orang Tua dalam rangka Penerimaan Mahasiswa Baru T.A 2019-2020

2019-08-30T14:20:52+07:00

Sidang Terbuka Senat Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI), Studium Generale, Pertemuan Orang Tua dalam rangka Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2019-2020 Senat STFI Ketua : Prof. Dr. Komar Ruslan Wirasutisna, Apt. dan 15 Anggota. Pemateri Studium Generale oleh : Prof. Dr. Uman Suherman AS.,M.Pd. (Kepala LLDIKTI Wilayah IV) Peran Perguruan Tinggi dan Orang Tua dalam Masa Pendidikan untuk Generasi yang Berkualitas Dunia dan Akherat (Cageur, Bageur, dan Pinter) Selamat kepada mahasiswa berprestasi (17 orang) atas capaiaannya. Piagam Penghargaan diserahkan oleh Sekretaris Dewan Pengurus Yayasan Hazanah [...]

Sidang Terbuka Senat STFI, Studium Generale, Pertemuan Orang Tua dalam rangka Penerimaan Mahasiswa Baru T.A 2019-20202019-08-30T14:20:52+07:00

PELATIHAN APPLIED APPROACH TENAGA PENDIDIK STFI

2019-08-29T16:01:12+07:00

PELATIHAN APPLIED APPROACH TENAGA PENDIDIK (DOSEN) SEKOLAH TINGGI FARMASI INDONESIA TAHUN 2019 Salah satu upaya yang dilakukan oleh Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI) untuk mengembangkan kompetensi dosen dan profesionalisme dosen dalam memangku jabatan fungsional, terutama dalam peningkatan keterampilan pedagogik. Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia (STFI) telah melaksanakan kegiatan “Pelatihan Applied Approach (AA) bagi Tenaga Pendidik” yang merupakan lanjutan dari Pelatihan Program Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI). Kegiatan diselenggarakan mulai tanggal 19 s.d. 23 Agustus 2019, tempat di Ruang CBT Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia. Bekerjasama dengan Universitas Pendidikan Indonesia [...]

PELATIHAN APPLIED APPROACH TENAGA PENDIDIK STFI2019-08-29T16:01:12+07:00

Harmonisasi PSSF

2019-08-07T10:24:35+07:00

WORKSHOP HARMONISASI & PENYUSUNAN KURIKULUM PSSF DAN PSPA STFI TAHUN 2019 Workshop Harmonisasi & Penyusunan Kurikulum PSSF dan PSPA STFI Tahun 2019 yang diselenggarakan pada tanggal 6 & 7 Agustus 2019. Workshop kali ini diselenggarakan sebagai rangkaian pembukaan prodi profesi Apoteker sekaligus penyusunan kurikulum menghadapi Revolusi Industri 4.0 Pemateri pada workshop kali ini adalah Dr. Tiana Milanda, M.Si., Apt

Harmonisasi PSSF2019-08-07T10:24:35+07:00

STFI Monev PKM 2019

2019-07-26T22:27:49+07:00

10 Tim STFI Bandung Berhasil Memasuki Tahap Monitoring dan Evaluasi (Monev) PKM 2019 Sherlynda Febriani Aji Kusuma – A 183 039 Program kreativitas mahasiswa rutin diadakan setiap tahun sebagai bentuk dukungan pemerintah terhadap kemajuan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Pada tahun ini kampus Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia Bandung kembali turut serta dan berhasil memasuki tahap monitoring dan evaluasi (Monev) yang diadakan di Auditorium IPTEKS Institut Teknologi Bandung dengan 10 tim yang terdiri dari sembilan bidang kelompok penelitian eksakta dan satu kelompok bidang kewirausahaan. Jumlah ini menduduki peringkat ke-2 tim terbanyak setelah ITB dengan 23 tim pada kegiatan ini. [...]

STFI Monev PKM 20192019-07-26T22:27:49+07:00

Akreditasi Prodi S1

LOKASI

Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia

Jl. Soekarno Hatta no. 354 (Parakan Resik) Bandung, Telp./Faks. 022-7566484

Kontak Info

JL. Soekarno Hatta 354 (Parakan Resik) Bandung 40266

Phone: 022-7566484

Fax: 022-7566666

Web: Sekolah Tinggi Farmasi Indonesia

SEMAFI

SIGNA

Yayasan Hazanah

Go to Top